PENGARUH ENDORSEMENT, CONTENT MARKETING, DAN TRUST INFLUENCER RACHEL VENNYA TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA FOLLOWERS INSTAGRAM

Authors

  • Novia Putri Kharisma Universitas Dian Nuswantoro
  • Diana Aqmala Universitas Dian Nuswantoro

DOI:

https://doi.org/10.51903/dinamika.v4i1.467

Keywords:

Endorsement, Content Marketing, Trust

Abstract

Hasil penelitian memiliki tujuan guna menganalis Pengaruh Endorsement, Content Marketing, serta Trust Terhadap Purchase Intention Pada Followers Instagram Rachel Vennya di seluruh wilayah Indonesia. Populasi penelitian ini adalah followers Instagram Rachel Vennya, berusia >17 tahun, dan berjenis kelamin perempuan. Penelitian dilakukan dengan metode survey terhadap 185 orang yang memfollow Instagram Rachel Vennya dari berbagai daerah diseluruh wilayah Indonesia. Data yang dikumpulkan selama tujuh hari, dengan menggunakan kuesioner tertutup. Metode purposive sampling yang dipakai serta sejumlah 123 kuesioner yang bisa dipakai serta untuk dianalisis. 185 sampel yang diperoleh melalui Whatsapp dan Instagram menggunakan Google Form guna mengumpulkan data primer. Data yang terhimpun akan dianalisis melalui evaluasi instrumen penelitian, termasuk uji realibilitas dan validitas. Selain itu, analisis asumsi klasik seperti uji normalitas Monte Carlo, uji multikolineritas, serta uji heteroskedastisitas juga dilakukan. Metode analisis melibatkan uji regresi linier berganda, uji F (simultan), uji koefisien determinasi, dan uji T hipotesis. Temuan penelitian menyiratkan bahwa variabel endorsement tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap purchase intention. Di sisi lain, variabel content marketing memiliki pengaruh yang signifikan terhadap purchase intention, sementara variabel trust juga berpengaruh secara signifikan terhadap purchase intention.

References

Alessandro, Lavenia Calista, Japarianto, Edwin, & Kunto, Yohanes Sondang. (2023). Peran Mediasi Brand Image Pada Pengaruh Celebrity Endorsement Terhadap Purchase Intention Produk Skin Care Nature Republic. Jurnal Manajemen Pemasaran, 17(1), 24–30.
Alvionita, Sellvi, & Sutedjo, Bambang. (2021). Pengaruh Celebrity endorsement,Brand Image dan Customer Review terhadap Purchase Intention (Studi Pada Konsumen Produk Kecantikan Scarlett Whitening Kabupaten Brebes). SEIKO : Journal of Management & Business, 4(1), 374–385.
Amalia Yunia Rahmawati. (2020). Bab II Tinjauan Pustaka. (July), 1–23.
Arifin, R. D. (2023, Oktober 25). Pengertian Instagram beserta Sejarah, Fungsi, Tujuan, Manfaat, dll. dianisa.com: https://dianisa.com/pengertian-instagram/, diakses 27 September 2023.
Ferdinand, Augusty. (2002). Pengembangan Minat Beli Merek Ekstensi. In Universitas Dipenogoro (Vol. 3).
Hair, Joseph F., Black, William C., Babin, Barry J., & Anderson, Rolph E. (2010). Multivariate Data Analysis. Vectors.
Helwig, Nathaniel E., Hong, Sungjin, & Hsiao-wecksler, Elizabeth T. (n.d.). ZAP Beauty Index 2023.
Hendro, Hendro, & Keni, Keni. (2020). eWOM dan Trust sebagai Prediktor terhadap Purchase Intention: Brand Image sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Komunikasi, 12(2), 298.
Irvania, Viorendra Anggi, Bagus Nyoman Udayana, Ida, & Fadhilah, Muinah. (2022). Pengaruh perceived usefulness, trust dan perceived risk terhadap purchase intention pengguna shopee. Jurnal Akmenika, 19(1), 622–630.
Iskandar, Tubagus Akbar Ganjar Iskandar, & Sharif, Osa Omar. (2022). Pengaruh Customer Review Dan Influencer Endorsement Terhadap Purchase Intention Pada Produk Whitelab Dengan Trust Sebagai Variabel Moderasi. E-Proceeding of Management, 9(5), 2824–2830.
Izzah, Fina Nailul, Munfiah, Alfi, Apriliani, Sita Tri, Risdiyanti, Vina Puspita, & Pratiwi, Ratih. (2022). Intensitas Kepercayaan Konsumen, Citra Merek Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Customer Chatime Di Mall Ciputra Semarang. Al-Kalam Jurnal Komunikasi, Bisnis Dan Manajemen, 9(1), 47.
Juliana, Juliana, Noval, Themmy, Hubner, Ira Brunchilda, & Bernarto, Innocentius. (2020). Ease Of Use Dan Trust Terhadap Purchase Intention Melalui Customer Satisfaction Pada Situs Web Tokopedia. Jurnal Ecodemica: Jurnal Ekonomi, Manajemen, Dan Bisnis, 4(2), 217–229.
Juliansyah, I. (2023, Agustus 16). Profil dan Perjalanan Karir Rachel Vennya. sukabumiupdate.com: https://www.sukabumiupdate.com/entertainment/125215/profil-dan-perjalanan-karir-rachel-vennya-influencer-tersohor-tanah-air, diakses 06 Oktober 2023.
Kotler, P. dan Keller, K. Lane. (2016). Marketing Management. In Soldering & Surface Mount Technology.
Mahendra, Fauzan Zaki, & Nugroho, Dian Ari. (2023). Pengaruh Content Marketing Terhadap Purchase Intention Pada Fan Apparel Dengan Customer Engagement Sebagai Variabel Mediasi (Studi Pada Akun Instagam @authenticsid). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.
Mehta, Cyrus R., & Patel, Nitin R. (2011). IBM SPSS Exact Tests. 2011, (January 1996), 1–236.
Milhinhos, Patricia. (2015). the Impact of Content Marketing on Attitudes and Purchase Intentions of Online Shoppers: the Case of Videos & Tutorials and User-Generated Content. Escola Brasileria De Administracao Publica E De Empresas (FGV EBAPE), 1–75.
Mulyati, Yofina, & Gesitera, Grace. (2020). Pengaruh Online Customer Review terhadap Purchase Intention dengan Trust sebagai Intervening pada Toko Online Bukalapak di Kota Padang. Jurnal Maksipreneur: Manajemen, Koperasi, Dan Entrepreneurship, 9(2), 173.
Niland, Norah, Pearce, A. Phill, Naumann, D. N., O’Reilly, D., Series, Policy Brief, Sataloff, Robert T., Johns, Michael M., Kost, Karen M., Orsini, Ryan Joseph, Medicine, Tropical, Kalkman, Jori Pascal, Sataloff, Robert T., Johns, Michael M., Kost, Karen M., Maiti, Bidinger, Assistance, Humanitarian, Mitigate, T. O., Eroukhmanoff, Clara, & Licina, Derek. (2020). Purchase Intention Pada Produk Skincare. Global Health, 167(1), 1–5.
Nyoman Andika Bryanprabawa, Taufiq Ismail. (n.d.). Pengaruh Celebrity Endorsement Pada Media Sosial Instagram Terhadap Purchase Intention Pada ProdukPakaian Olahraga Adidas dengan Brand Image Sebagai Varibel Mediasi.
Pulizzi, Joe, & Barrett, Newt. (2009). Turn propectors into buyers with content marketing. In Journal of Chemical Information and Modeling.
Purwanto, Yunita, Sahetapy, Laura, Management, Program Business, Manajemen, Program Studi, Bisnis, Fakultas, & Siwalankerto, Jl. (2022). Pengaruh Content Marketing Pada Brand Skincare Somethinc. Agora, 10(1).
Putri, Yulia, Akhmad, Ikhbal, & Binangkit, Intan Diane. (2023). Studi Kasus Pada Pengguna Aplikasi Tiktok. 3, 1097–1111.
Rahmayanti, Sri, & Dermawan, Rizky. (2023). Pengaruh Live Streaming, Content Marketing, dan Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian pada TikTok Shop di Surabaya. SEIKO : Journal of Management & Business, 6(1), 337–344.
Ricka. (2023, Desember 16). 9 Kontroversi Rachel Vennya, Terbaru Dihujat Karena tak Hadiri Ulang Tahun Anak. Brilio.net: https://www.brilio.net/selebritis/9-kontroversi-rachel-vennya-terbaru-dituding-karena-tak-hadiri-ulang-tahun-anak-221216t/pilih-nikahan-teman-daripada-ulang-tahun-anak-221216d.html, diakses 09 Oktober 2023.
Rifiani, Putri, Yuni Dharta, Firdaus, & Oxcygentri, Oky. (2022). Pengaruh EndorseInfluencer Fadil Jaidi Terhadap Minat Beli Konsumen (Survei Eksplanatori pada Pengikut Media Sosial Instagram @fadiljaidi). Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 2022(12), 289–301. Retrieved from
Riyadini, Nikita Gabby, & Krisnawati, Wenti. (2022). Content Marketing, Brand Awareness, and Online Customer Review on Housewives’ Purchase Intention on Shopee. Interdisciplinary Social Studies, 1(6), 733–741.
Satrio, Rio Dwi, & Pudjoprastyono, Hery. (2022). Analisis Pengaruh Testimoni Dan Endorsement Terhadap Minat Beli Pada Toko Seikat Kembang Madiun. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(2), 563–568.
Silalahi, Restina, & Sinaga, Marlina Setia. (2023). Analisis Pengaruh Endorsement dan Paid Promote terhadap Penjualan Online Shop dengan Teori Permainan. Journal of Mathematics Computations and Statistics, 6(1), 53.
Tri Endi Ardiansyah, Abdul Rauf, & Serli Maryana. (2022). Lifestyle Dan Trust Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pemesanan Taxi Online. Jurnal Ekonomi, 27(3), 460–477.
Widianingsih, Anggita, & Astuti, Herni Justiana. (2021). Pengaruh Endorsement Beauty Vlogger, Country Of Origin Dan Perceived Quality Terhadap Minat Beli Produk Kosmetik Mascara Maybelline (Studi pada Mahasiswa di Beberapa Universitas di Purwokerto). Master: Jurnal Manajemen Dan Bisnis Terapan, 1(1), 23.
Yuliyana, Lisma, & S.E., M.Si., Dr. Edy Purwo Saputro. (2022). Pengaruh Customer Review dan Influencer Endorsement Terhadap Niat Beli Smartphone Oppo. 65.

Downloads

Published

2024-05-30

How to Cite

PENGARUH ENDORSEMENT, CONTENT MARKETING, DAN TRUST INFLUENCER RACHEL VENNYA TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA FOLLOWERS INSTAGRAM. (2024). Dinamika: Jurnal Manajemen Sosial Ekonomi, 4(1), 124-135. https://doi.org/10.51903/dinamika.v4i1.467